Harddisk adalah komponen yang berbentuk persegi empat yang berisi platter atau piringan yang mirip dengan piringan hitam, head, papan elektronik, motor penggerak, dan komponen lainnya, yang dilapisi atau dibungkus oleh casing yang kuat.
Fungsi
- Salah satu alat booting komputer.
- Media penyimpanan Operation system (OS) yang digunakan pada komputer.
- Media penyimpanan semua data dalam kapasitas yang besar pada komputer.
Troubleshooting
Banyak masalah pada komputer akibat kerusakan pada harddisk sehingga komputer tidak dapat digunakan. Berikut ini beberapa masalah yang ditimbulkan akibat kerusakan pada harddisk, yaitu:
a. Komputer tidak bisa booting atau startup.
b. Komputer sering hang atau restart sendiri.
c. Kesulitan dalam membaca dan membuka data.
Post a Comment